Ini catatan ringan tentang mitos Roro Jonggrang dalam sejarah Nusantara.
Awalnya anggota ODOP (One Day One Post) hanya ngobrol soal rencana Kopdar Akbar ke Yogyakarta. Tempat untuk kopdar kebetulan di seputaran Candi Prambanan, tempat kisah Roro Jonggrang berkembang.
Nggak tahu bagaimana ceritanya, pembicaraan yang seharusnya fokus ke agenda kopdar mendadak beralih ke soal Roro Jonggrang dengan segala bumbunya.
Banyak teman yang terlibat dalam obrolan itu. Namun seperti biasa, Cak Heru yang hingga kini konsen nulis tentang sejarah, tetap menjadi orang yang menguasai perbincangan.
Berikut sekilas rekamannya. Semoga bermanfaat.
***
Kalo yang dari pantai selatan iya, tapi kalo Roro Jonggrang aku ndak percaya. Mungkin kalo kang @Odop Heru bisa menceritakan cerita asli yg ndak ku ketahui maybe ada persenan buat percaya😬
Aq komen statusnya mas @Odop Heru ttg legenda di kediri..eh dibilang, jangan2 titisan Kirana sapaa gtu..tokoh kerajaan Kediri, haha.. ketahuan gak paham
Jadi pembicaraan ini mengarah kemana?
Ke Folk Indonesia. Apakah mereka hanya dongeng belaka. Atau memang sebenarnya mereka nyata.
Gara-gara baca aroma karsa, aku jadi tertarik kisah2 macam itu 😂😂 cerita jaman old.
Roro Jonggrang yg minta dibuatin candi dlm semalam ya?
Iya, terus dikutuk jadi candi ke seribu. Atau jadi patung gitu hyyyaa..
Aq pengen komen tp ntar aja..dewean kie..bobok aja dulu😴
Nabi Sulaiman tu kmngkinan tinggal d indonesia tepatnya di Sleman, Jogja..Ratu Bilqis dari Boko.
Nabi sulaiman spt qt tau punya kemampuan memerintah jin.
Jadi bukan g mungkin kisahnya Roro Jonggrang itu beneran..kan org jaman dulu sakti2..salah satu kisahnya ya Nabi Sulaiman itu.
Di artikel itu bikin perbandingan2 kisah nabi sulaiman dengan kondisi geografis indonesia n cocok. Candi borobudur dibilang dulunya istana nabi sulaiman.. trus digambarkan bisa berkomunikasi dengan berbagai macam hewan, nah d indonesia juga punya aneka satwa beragam..ya gitu2lah kurlen analisanya
Sudah dibantah habis-habisan di Trowulan teori ini. Tafsir sejarah yang hanya berdasarkan cocoklogi
Sasi Kirana. Dikenal juga sebagai Candra Kirana atau Dyah Ayu Sekartaji.
Roro Jonggrang benar ada. Yang salah itu adalah folk bahwa dia dikutuk menjadi candi ke 1000 oleh Bandung Bondowoso.
Arca di ruang utama Prambanan, yang benar adalah arca Durga. Sebuah arca yang menegaskan bahwa candi itu dibangun oleh penganut Syiwa (cikak bakal Hindu).
Sempet viral ini kang, sering dibahas di majelisnya cak nun juga kan 🤔
Yang tntang nabi sulaiman dri Jawa
Betul.
Tafsir sejarah yang serampangan.
Teori yang dikemukakan mirip dengan klaim bahwa Majapahit adalah sebuah Kesultanan Islam, dan Gajah Mada bernama asli Gaj Ahmada.
Berarti kisah aslinya gmn kang?
Folk, khususnya di Jawa, dituturkan penuh dengan simbol dan pralambang.
Benarkah Candi Prambanan dibangun hanya semalam suntuk?
Lha roro Jonggrang berarti kisah e gmna ?
Dari kecil, dengernya dibangun semalaman 😁
Dari kecil, dengernya dibangun semalaman 😁 (2)
Panjang ceritanya 😊
Tulis jadi buku aja 🙈
Dulu, ada dua pemegang kekuasaan yang saling unjuk kekuatan. Wangsa Syailendra dan Wangsa Sanjaya.
Ide bagus
Wangsa Syailendra sukses membangun Borobudur. Wangsa Sanjaya ngiri 😊
Kisah Rakai Pikatan dan Pramudawardhani
Dibangunlah sebuah candi yang tujuan awalnya menyaingi kebaradaan Borobudur.
Rakai Pikatan dr wangsa Sanjaya yang memulai pelatakan batu pertama.
Nah ..
Pramudawarhani inilah yang sangat besar kemungkinan adalah personalitas dr Jonggrang.
Wasta itu dinasti?
Nahas, pembangunan Prambanan tidak semulus Borobudur. Hingga turun takhta, Rakai Pikatan belum menyelsaikan pembuatan candi itu.
Finishing Prambanan akhirnya dilakukan pada era Balitung Maha Sumbu.
Wangsa.
Iya, benar dinasti.
Berarti Roro Jonggrangnya kemana donk kalau candi itu bukan dia?
Gagalnya pembangunan candi dalam satu masa pemerintahan inilah yang akhirnya dituturkan dalam bentuk _sanepan_ gagal membangun dalam semalam suntuk.
[31/3 16.20] suparto: Enaknya kalo da sejarawan, dongeng yg dulu kita kenal bisa diluruskan kbenarannya👏🏻👏🏻
[31/3 16.20] suparto: Banyak intrik dalam perjalanan cinta Rakai Pikatan (Bandung Bondowoso) dan Pramudawardhani (Jonggrang). Banyak tipu muslihat juga antara yang melibatkan dua kubu yang berseteru itu.
Besar kemungkinan, Jonggrang meninggal pada akhir pemerintahan Rakai Pikatan.
Lalu, siapa sosok patung Jonggrang di Prambanan?
Wangsa Sanjaya adalah penganut agama yang taat.
Mereka pemuja Syiwa.
Terus mas?
Setiap bangunan peribadatan aliran Syiwa, selalu dilengkapi dengan sosok istri sang Mahadewa itu, yaitu Durga.
Apakah termasuk istri mas Heru Sang Mahadewa? 😁
Durga, dalam beberapa kisah, pernah dikutuk oleh Syiwa karena perilakunya yang buruk. Ia dibuang ke hutan Setro Gondomayit hingga kelak diruwat oleh Sadewa.
Maka, Jonggrang yang semasa hidupnya pandai bersilat lidah dalam intrik asmara dengan Bandung Bondowoso, pantas dipersonalitaskan sebagai sosok Durga.
Wardhani
Koyok jenengku 😜
Berarti sejarah yg udh nyampek di telinga kita, bahwa roro jonggrang adalah bagian dari candi prambanan, gmna donk 😢
Brarti kesimpulannya salah upi🤧
Jenenge legenda.
Untuk "melegakan pendengaran Anda"
🙈
Candi Loro Jonggrang ada dua versi.
Versi Hindu sebagaimana yang dikisahkan cak Heru
Dan versi legenda ataupun cerita Rakyat...
Versi Hindu jadi Patung Durga versi Legenda Patung Loto Jonggrang.
Percaya yang mana?
Bukan urusanku...🤣🤣🤣🙏🙏🙏
versi Hindu lebih masuk historis, versi legenda masuk hiburan
Kesimpulannya: tidak ada yang salah dengan cerita rakyat.
Semua disajikan dengan simbol dan pralambang.
Hoohhh...
Jadi pengen ke Prambanan 😂😂
Adalah tugas kita sebagai generasi now, untuk membedah simbol dan pralambang dari kisah tutur yang sudah berkembang ratusan tahun itu.
Ada relief kisah Ramayana di candi Siwa dan Brahma
Ada kisah kresnayana di candi Wisnu.
Saat kopdar akbar kemarin, sebenarnya saya pingin kita ke Prambanan. Membaca simbol dari relief yang ada di sana.
Asik...pagi² kuliah sejarah.
Ada yang _ngeh_ ngga, ni ada yang minta dimasakin...
Halalin Napa bang, halalin
#eh
🤭🤭
Sayang banyak yang kurang tertarik ya cak.
Aku diajari Cak!🤣🙏🙏
Memang sangat tidak menarik mengupas sejarah dan kekunoan.
Tapi saya suka 😊
Oke fix. Aku ga pengen ke Prambanan kl ga bareng cak Heru 😌
Kalau ada yang ngajari.
Saya mau.
Tapi kalau berangkat sendiri...sudah agak bosan. Karena sering ke sana.🤣
Di Bareng juga ada. Candi Rimbi yang penuh dengan relief kemanusiaan.
Waduh...mitos kanggo wong sing luweh tuwa.
😃
Simbol religi dan kecerdasan.
Itu yang dipegang kepala Garuda? Kenapa punya tubuh seperti manusia? 😬
Kepo 😂😂
Kepo adalah pintu ilmu pengetahuan 😌
Eh emang tau kepo itu singkatan dari apa? 🤭🤭🤭
Knowing Every Particular Object
Pendapat kedua,
katanya, kepo berasal dari bahasa Arab, "Kaifa" yang artinya Bagaimana.
nggk tau ini cocokologi atau bukan :D tapi saya milih pendapat yang kedua aja :d :D
Iya memang. Dia putra dr Pertiwi.
Kisah Garuda yang menyelamatkan ibunya, Dewi Pertiwi, yang akhirnya mengilhami lambang negara kita.
Garudeya/Garuda berhasil menyelamatkan ibunya setelah berhasil mendapatkan air perwita sari dari Wisnu.
Kisah ini diadopsi menjadi lepasnya ibu Pertiwi dari cengkeraman penjajah.
Sepertinya saya lebih suka menyimak sejarah lewat pitutur daripada baca teks buku🤭
Wooo..suamiku juga sepakat sama teori cocoklogi ini..ketahuan kami kurang baca
Sepakat..dari chat wa lebih tepatnya🤭🤭
Dulu pelajaran sejarah sering dtinggal bubuk😴😴
Kalo diingat2 sakjane sudah diterangkan d sejarah SMP ya..sayang tulisan di buku sejarah yang tebel minta ampun cuma dijadiin bantal🤭🤧
Sama baca narasi
***
ODOP selama ada orang-orang yang peduli macam ini,
Tidak akan surut.
Seperti kata Mbak Hiday saat kopdar kemarin :D
alhamdulillah, ketika Bang Syaiha mulai fokus ke bisnisnya, ada orang2 yang siap mengurusinya :D
Tapi kl mau ninggalin harus pastikan dulu ada yang lanjutin ya...
Ga baik ninggal tanpa persiapan 😌
Jleeebb
Jadi artinya, bang syaiha ....
31/3/18
Foto ilustrasi, sumber : google.co.id
Awalnya anggota ODOP (One Day One Post) hanya ngobrol soal rencana Kopdar Akbar ke Yogyakarta. Tempat untuk kopdar kebetulan di seputaran Candi Prambanan, tempat kisah Roro Jonggrang berkembang.
Nggak tahu bagaimana ceritanya, pembicaraan yang seharusnya fokus ke agenda kopdar mendadak beralih ke soal Roro Jonggrang dengan segala bumbunya.
Banyak teman yang terlibat dalam obrolan itu. Namun seperti biasa, Cak Heru yang hingga kini konsen nulis tentang sejarah, tetap menjadi orang yang menguasai perbincangan.
Berikut sekilas rekamannya. Semoga bermanfaat.
***
Kalo yang dari pantai selatan iya, tapi kalo Roro Jonggrang aku ndak percaya. Mungkin kalo kang @Odop Heru bisa menceritakan cerita asli yg ndak ku ketahui maybe ada persenan buat percaya😬
Aq komen statusnya mas @Odop Heru ttg legenda di kediri..eh dibilang, jangan2 titisan Kirana sapaa gtu..tokoh kerajaan Kediri, haha.. ketahuan gak paham
Jadi pembicaraan ini mengarah kemana?
Ke Folk Indonesia. Apakah mereka hanya dongeng belaka. Atau memang sebenarnya mereka nyata.
Gara-gara baca aroma karsa, aku jadi tertarik kisah2 macam itu 😂😂 cerita jaman old.
Roro Jonggrang yg minta dibuatin candi dlm semalam ya?
Iya, terus dikutuk jadi candi ke seribu. Atau jadi patung gitu hyyyaa..
Aq pengen komen tp ntar aja..dewean kie..bobok aja dulu😴
Nabi Sulaiman tu kmngkinan tinggal d indonesia tepatnya di Sleman, Jogja..Ratu Bilqis dari Boko.
Nabi sulaiman spt qt tau punya kemampuan memerintah jin.
Jadi bukan g mungkin kisahnya Roro Jonggrang itu beneran..kan org jaman dulu sakti2..salah satu kisahnya ya Nabi Sulaiman itu.
Di artikel itu bikin perbandingan2 kisah nabi sulaiman dengan kondisi geografis indonesia n cocok. Candi borobudur dibilang dulunya istana nabi sulaiman.. trus digambarkan bisa berkomunikasi dengan berbagai macam hewan, nah d indonesia juga punya aneka satwa beragam..ya gitu2lah kurlen analisanya
Sudah dibantah habis-habisan di Trowulan teori ini. Tafsir sejarah yang hanya berdasarkan cocoklogi
Sasi Kirana. Dikenal juga sebagai Candra Kirana atau Dyah Ayu Sekartaji.
Roro Jonggrang benar ada. Yang salah itu adalah folk bahwa dia dikutuk menjadi candi ke 1000 oleh Bandung Bondowoso.
Arca di ruang utama Prambanan, yang benar adalah arca Durga. Sebuah arca yang menegaskan bahwa candi itu dibangun oleh penganut Syiwa (cikak bakal Hindu).
Sempet viral ini kang, sering dibahas di majelisnya cak nun juga kan 🤔
Yang tntang nabi sulaiman dri Jawa
Betul.
Tafsir sejarah yang serampangan.
Teori yang dikemukakan mirip dengan klaim bahwa Majapahit adalah sebuah Kesultanan Islam, dan Gajah Mada bernama asli Gaj Ahmada.
Berarti kisah aslinya gmn kang?
Folk, khususnya di Jawa, dituturkan penuh dengan simbol dan pralambang.
Benarkah Candi Prambanan dibangun hanya semalam suntuk?
Lha roro Jonggrang berarti kisah e gmna ?
Dari kecil, dengernya dibangun semalaman 😁
Dari kecil, dengernya dibangun semalaman 😁 (2)
Panjang ceritanya 😊
Tulis jadi buku aja 🙈
Dulu, ada dua pemegang kekuasaan yang saling unjuk kekuatan. Wangsa Syailendra dan Wangsa Sanjaya.
Ide bagus
Wangsa Syailendra sukses membangun Borobudur. Wangsa Sanjaya ngiri 😊
Kisah Rakai Pikatan dan Pramudawardhani
Dibangunlah sebuah candi yang tujuan awalnya menyaingi kebaradaan Borobudur.
Rakai Pikatan dr wangsa Sanjaya yang memulai pelatakan batu pertama.
Nah ..
Pramudawarhani inilah yang sangat besar kemungkinan adalah personalitas dr Jonggrang.
Wasta itu dinasti?
Nahas, pembangunan Prambanan tidak semulus Borobudur. Hingga turun takhta, Rakai Pikatan belum menyelsaikan pembuatan candi itu.
Finishing Prambanan akhirnya dilakukan pada era Balitung Maha Sumbu.
Wangsa.
Iya, benar dinasti.
Berarti Roro Jonggrangnya kemana donk kalau candi itu bukan dia?
Gagalnya pembangunan candi dalam satu masa pemerintahan inilah yang akhirnya dituturkan dalam bentuk _sanepan_ gagal membangun dalam semalam suntuk.
[31/3 16.20] suparto: Enaknya kalo da sejarawan, dongeng yg dulu kita kenal bisa diluruskan kbenarannya👏🏻👏🏻
[31/3 16.20] suparto: Banyak intrik dalam perjalanan cinta Rakai Pikatan (Bandung Bondowoso) dan Pramudawardhani (Jonggrang). Banyak tipu muslihat juga antara yang melibatkan dua kubu yang berseteru itu.
Besar kemungkinan, Jonggrang meninggal pada akhir pemerintahan Rakai Pikatan.
Lalu, siapa sosok patung Jonggrang di Prambanan?
Wangsa Sanjaya adalah penganut agama yang taat.
Mereka pemuja Syiwa.
Terus mas?
Setiap bangunan peribadatan aliran Syiwa, selalu dilengkapi dengan sosok istri sang Mahadewa itu, yaitu Durga.
Apakah termasuk istri mas Heru Sang Mahadewa? 😁
Durga, dalam beberapa kisah, pernah dikutuk oleh Syiwa karena perilakunya yang buruk. Ia dibuang ke hutan Setro Gondomayit hingga kelak diruwat oleh Sadewa.
Maka, Jonggrang yang semasa hidupnya pandai bersilat lidah dalam intrik asmara dengan Bandung Bondowoso, pantas dipersonalitaskan sebagai sosok Durga.
Wardhani
Koyok jenengku 😜
Berarti sejarah yg udh nyampek di telinga kita, bahwa roro jonggrang adalah bagian dari candi prambanan, gmna donk 😢
Brarti kesimpulannya salah upi🤧
Jenenge legenda.
Untuk "melegakan pendengaran Anda"
🙈
Candi Loro Jonggrang ada dua versi.
Versi Hindu sebagaimana yang dikisahkan cak Heru
Dan versi legenda ataupun cerita Rakyat...
Versi Hindu jadi Patung Durga versi Legenda Patung Loto Jonggrang.
Percaya yang mana?
Bukan urusanku...🤣🤣🤣🙏🙏🙏
versi Hindu lebih masuk historis, versi legenda masuk hiburan
Kesimpulannya: tidak ada yang salah dengan cerita rakyat.
Semua disajikan dengan simbol dan pralambang.
Hoohhh...
Jadi pengen ke Prambanan 😂😂
Adalah tugas kita sebagai generasi now, untuk membedah simbol dan pralambang dari kisah tutur yang sudah berkembang ratusan tahun itu.
Ada relief kisah Ramayana di candi Siwa dan Brahma
Ada kisah kresnayana di candi Wisnu.
Saat kopdar akbar kemarin, sebenarnya saya pingin kita ke Prambanan. Membaca simbol dari relief yang ada di sana.
Asik...pagi² kuliah sejarah.
Ada yang _ngeh_ ngga, ni ada yang minta dimasakin...
Halalin Napa bang, halalin
#eh
🤭🤭
Sayang banyak yang kurang tertarik ya cak.
Aku diajari Cak!🤣🙏🙏
Memang sangat tidak menarik mengupas sejarah dan kekunoan.
Tapi saya suka 😊
Oke fix. Aku ga pengen ke Prambanan kl ga bareng cak Heru 😌
Kalau ada yang ngajari.
Saya mau.
Tapi kalau berangkat sendiri...sudah agak bosan. Karena sering ke sana.🤣
Di Bareng juga ada. Candi Rimbi yang penuh dengan relief kemanusiaan.
Waduh...mitos kanggo wong sing luweh tuwa.
😃
Simbol religi dan kecerdasan.
Itu yang dipegang kepala Garuda? Kenapa punya tubuh seperti manusia? 😬
Kepo 😂😂
Kepo adalah pintu ilmu pengetahuan 😌
Eh emang tau kepo itu singkatan dari apa? 🤭🤭🤭
Knowing Every Particular Object
Pendapat kedua,
katanya, kepo berasal dari bahasa Arab, "Kaifa" yang artinya Bagaimana.
nggk tau ini cocokologi atau bukan :D tapi saya milih pendapat yang kedua aja :d :D
Iya memang. Dia putra dr Pertiwi.
Kisah Garuda yang menyelamatkan ibunya, Dewi Pertiwi, yang akhirnya mengilhami lambang negara kita.
Garudeya/Garuda berhasil menyelamatkan ibunya setelah berhasil mendapatkan air perwita sari dari Wisnu.
Kisah ini diadopsi menjadi lepasnya ibu Pertiwi dari cengkeraman penjajah.
Sepertinya saya lebih suka menyimak sejarah lewat pitutur daripada baca teks buku🤭
Wooo..suamiku juga sepakat sama teori cocoklogi ini..ketahuan kami kurang baca
Sepakat..dari chat wa lebih tepatnya🤭🤭
Dulu pelajaran sejarah sering dtinggal bubuk😴😴
Kalo diingat2 sakjane sudah diterangkan d sejarah SMP ya..sayang tulisan di buku sejarah yang tebel minta ampun cuma dijadiin bantal🤭🤧
Sama baca narasi
***
ODOP selama ada orang-orang yang peduli macam ini,
Tidak akan surut.
Seperti kata Mbak Hiday saat kopdar kemarin :D
alhamdulillah, ketika Bang Syaiha mulai fokus ke bisnisnya, ada orang2 yang siap mengurusinya :D
Tapi kl mau ninggalin harus pastikan dulu ada yang lanjutin ya...
Ga baik ninggal tanpa persiapan 😌
Jleeebb
Jadi artinya, bang syaiha ....
31/3/18
Foto ilustrasi, sumber : google.co.id
Comments
Post a Comment